Detail Cantuman Kembali
Pengaruh Terapi Senam Otak terhadap Fungsi Kognitif Lansia Demensia Di Kelurahan Loka Kecamatan Ujungbulu Kabupaten Bulukumba
Seiring penuaan selain terjadi penurunan fungsi fisik, umunya terjadi kemunduran daya ingat dan kecerdasan. Akibatnya, proses berpikir menjadi lamban, sulit konsentrasi, dan kemampuan daya ingat menurun. Pada lanjut usia (lansia), penurunan kemampuan otak dan tubuh membuat tubuh mudah jatuh sakit, pikun, frustasi. Salah satu cara untuk mengatasi hal ini adalah dengan terus menstimulasi otak. Tujuan dari Penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh terapi senam otak terhadap fungsi kognitif lansia demensia.
Penelitian ini menggunakan quasi experimental one group pretest and post test design. Populasi dari penelitian ini adalah lanjut usia yang mengalami demensia di Kelurahan Loka Kecamatan Ujungbulu Kabupaten Bulukumba.Waktu penelitian yaitu pada tanggal 23 juni-11 juli 2014. Pengambilan sampel dilakukan dengan metode purposive sampling sehingga diperoleh sampel sebanyak 15 orang lansia yang sesuai dengan kriteria Inklusi. Alat ukur yang digunakan adalah lembar observasi MMSE (Mini Mental State Examination).
Hasil penelitian menunjukan bahwa p Value = 0,000 atau p
Ervina Sahrani - Personal Name
SKRIPSI KEP0357
SKRIPSI KEP0357
Text
Indonesia
perpustakaan FKIK
2014
Keperawatan
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
Ervina Sahrani. (2014).Pengaruh Terapi Senam Otak terhadap Fungsi Kognitif Lansia Demensia Di Kelurahan Loka Kecamatan Ujungbulu Kabupaten Bulukumba.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd