Rifqa Choirunnisa; " />
Detail Cantuman Kembali

XML

FORMULASI DAN UJI STABILITAS FISIK SEDIAAN MASKER GEL DARI JAGUNG ( Zea mays ) DENGAN MENGGUNAKAN VARIASI BASIS GEL


Telah dilakukan penelitian tentang Formulasi dan Uji Stabilitas Fisik Sediaan Masker
Gel Dari Jagung (
Zea mays
) Dengan Menggunakan Variasi Basis Gel. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui apakah basis Na CMC, HPMC dan
Karbopol dapat dibuat
menjadi sediaan masker gel jagung yang stabil serta menentukan basis mana yang memiliki
stabilitas baik dalam formula sediaan masker gel jagung. Formulasi gel menggunakan variasi
basis Na CMC (3%), HPMC (2%) dan Karbopol (0,5%). Uji s
tabilitas fisik sediaan masker gel
jagung berdasarkan pengamatan organoleptik (bentuk, warna dan bau), homogenitas,
pemeriksaan pH, penentuan viskositas, pengujian daya sebar dan waktu sediaan mengering.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa F1 stabil pad
a parameter pengujian pH, viskositas
dan waktu sediaan mengering yang ditunjukkan dengan nilai (p>0.05), tetapi tidak stabil
pada parameter pengujian homogenitas dan daya sebar sediaan yang ditunjukkan dengan
nilai (p0.05), tetapi tidak stabil pada
pengujian homogenitas dan pH yang ditunjukkan dengan nilai (p
Far 590
Far 590
CD-ROM
Indonesia
perpustakaan FKIK
2017
Farmasi
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
Rifqa Choirunnisa. (2017).FORMULASI DAN UJI STABILITAS FISIK SEDIAAN MASKER GEL DARI JAGUNG ( Zea mays ) DENGAN MENGGUNAKAN VARIASI BASIS GEL.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd