Muhammad Ashar; " />
Detail Cantuman Kembali

XML

FORMULASI DAN UJI STABILITAS FISIK SEDIAAN GEL EKSTRAK DAUN BOTTO’ - BOTTO ( C hromolaena odorata L . ) SEBAGAI OBAT JERAWAT DENGAN MENGGUNAKAN VARIASI KONSENTRASI BASIS KARBOP OL


Telah dilakukan formulasi, uji stabilitas
fisik
sediaan gel ekstrak daun botto’
-
botto
(
chromolaena odorata
l) sebagai obat jerawat dengan menggunakan variasi konsentrasi basis
karbopol. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui stabilitas sediaan gel dan pengaruh konsentrasi
terhadap stabilitas sediaan gel basis karbopol dengan konsen
trasi 0,5%, 1%, 1,5%, dan 2%. Uji
stabilitas sediaan gel
ditentukan berdasarkan peng
amatan organoleptik, homogenitas, viskositas,
sineresis
, daya sebar dan pH
pada kondisi sebelum dan setelah penyimpanan dipercepat pada suhu
5ºC dan 35ºC.
Pengaruh konsentr
asi dan penggunaan pembentuk gel karbopol terhadap stabilitas
sediaan gel ditentukan berdasarkan signifikansi antara F hitung dan F tabel pada uji pH dan viskositas
2
. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa semua sediaan dengan basis karbopol menunjukkan
st
abilitas yang baik pada setiap konse
ntrasi terutama pada formula II dengan konsentrasi 1
%.
Pengaruh konsentrasi dan penggunaan pembentuk gel karbopol terhadap stabilitas sediaan gel
menunjukkan perbedaan yang tidak signifikan pada uji pH dan
sangat
berbeda
signifikan pada uji
viskositas
Muhammad Ashar - Personal Name
Far 103
Far 103
CD-ROM
Indonesia
perpustakaan FKIK
2016
Farmasi
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
Muhammad Ashar. (2016).FORMULASI DAN UJI STABILITAS FISIK SEDIAAN GEL EKSTRAK DAUN BOTTO’ - BOTTO ( C hromolaena odorata L . ) SEBAGAI OBAT JERAWAT DENGAN MENGGUNAKAN VARIASI KONSENTRASI BASIS KARBOP OL.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd