IFFAH KARIMAH; " />
Detail Cantuman Kembali

XML

PERBANDINGAN TINGKAT KEPUASAN KERJA PERAWAT RUMAH SAKIT PEMERINTAH DAN RUMAH SAKIT SWASTA DI KOTA MAKASSAR


Kepuasan kerja sangat dibutuhkan bagi perawat agar dapat meningkatkan
kualitas pelayanan kesehatan. Perawat yang memiliki kepuasan kerja yang positif
akan menghasilkan pelayanan yang bermutu. Tujuan penelitian adalah untuk
mengetahui perbandingan tingkat kepuasan kerja perawat berdasarkan faktor
motivator dan faktor hygiene di rumah sakit pemerintah dan rumah sakit swasta di
kota Makassar. Metode penelitian ini bersifat kuantitatif dengan desain cross
sectional study. Populasi adalah semua perawat tetap dan berstatus PNS yang
bertugas di RSUD Labuang Baji dan RS Stella Maris. Tekhnik pengambilan
sampel adalah Stratified proportional random sampling, dengan metode analisis
data uji beda independent sample t-test. Berdasarkan nilai mean pada uji t-test
diperoleh hasil bahwa tingkat kepuasan kerja berdasarkan faktor motivator dan
hygiene di rumah sakit swasta lebih tinggi dibandingkan pada rumah sakit
pemerintah. Melalui penelitian ini, kita dapat melihat faktor-faktor yang dapat
menyebabkan perbandingan tingkat kepuasan kerja perawat di rumah sakit
pemerintah dan swasta, maka hal tersebut dapat dijadikan bahan pertimbangan
bagi pihak rumah sakit agar dapat menjaga dan meningkatkan tingkat kepuasan
kerja perawat.
Kata kunci : Faktor Motivator, Faktor Hygiene, Kepuasan Kerja
ERVANI MEILANI P
IFFAH KARIMAH - Personal Name
SKRIPSI KES59
SKRIPSI KES59
Text
Indonesia
perpustakaan FKIK
2017
Kesehatan Masyarakat
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
IFFAH KARIMAH. (2017).PERBANDINGAN TINGKAT KEPUASAN KERJA PERAWAT RUMAH SAKIT PEMERINTAH DAN RUMAH SAKIT SWASTA DI KOTA MAKASSAR.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd