Detail Cantuman Kembali
PENGUJIAN AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DARI FRAKSI ETIL ASETAT KULIT BATANG KAYU JAWA (Lannea Coromandelica (Houtt.) Merr) MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS DAN REAKSI WARNA (2,2-difenil-1-pikrihidrazil) DPPH
Kayu jawa (Lannea coromandelica (Houtt.) Merr.) merupakan salah satu tumbuhan yang sering digunakan masyarakat sebagai obat herbal untuk mengobati beberapa penyakit. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya potensi antioksidan dari fraksi etil asetat kulit batang kayu jawa. sampel di ekstraksi menggunakan pelarut metanol. Ekstrak ini di partisi dengan pelarut etil asetat dengan metode cair-cair. Fraksi dibuat dalam berbagai perbandingan (hexan : etil asetat) kemudian dilakukan pengujian antioksidan oleh (2,2-difenil-1-pikrihidrazil) DPPH . Hasil dari aktivitas antioksidan menunjukkan fraksi etil asetat kulit batang kayu jawa menghasilkan warna kuning pada lempeng KLT. Dari hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa fraksi etil asetat kulit batang kayu jawa positif memiliki aktivitas antioksidan.
Kata kunci: Kayu Jawa, Fraksi, Radikal Bebas, Antioksidan
NUR RAHMAH - Personal Name
SKRIPSI FAR501
SKRIPSI FAR501
Text
Indonesia
perpustakaan FKIK
2018
Farmasi
LOADING LIST...
LOADING LIST...
APA Citation
NUR RAHMAH. (2018).PENGUJIAN AKTIVITAS ANTIOKSIDAN DARI FRAKSI ETIL ASETAT KULIT BATANG KAYU JAWA (Lannea Coromandelica (Houtt.) Merr) MENGGUNAKAN KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS DAN REAKSI WARNA (2,2-difenil-1-pikrihidrazil) DPPH.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd